REGULAR TRAINING SATPAM

TRISARANA,

Hari Sabtu tanggal 27 Mei 2023 Anggota Security PT Trisarana Adyatama Mitra wilayah Bandung melakukan kegiatan reguler training. 

Reguler training atau penyegaran dilakukan yaitu untuk menjaga kebugaran atau kesehatan tubuh, meningkatkan kedisiplinan, menjalin kekompakan atau kerjasama team. Hal ini kami lakukan secara rutin sebagai salah satu bentuk komitmen Perusahaan terhadap para Pengguna Jasa kami.

Reguler Training saat ini dipandu oleh Instruktur Asep Budiyanto, Idris, Pirman Permana, Budi Risbiantoro, Tian Sulutian dan lainnya sebagai tim pendukung atas pelaksanaan acara tersebut.

Tetap Semangat!!!  


Suka 62 Orang